skip to main |
skip to sidebar
16.26
fabdoels
No comments
1. Ketika di kendaraan umum:
Jepang: Orang2 pada baca buku atau tidur.
Indonesia: Orang2 pada ngobrol, ngegosip, ketawa-ketiwi cekikikan, ngelamun, dan tidur.
2. Ketika makan dikendaraan umum:
Jepang: Sampah sisa makanan disimpan ke dalam saku celana atau
dimasukkan ke dalam tas, kemudian baru dibuang setelah nemu tong sampah.
Indonesia: Dengan wajah tanpa dosa, sampah sisa makanan dibuang gitu aja di kolong bangku/dilempar ke luar jendela.
3. Ketika dikelas:
Jepang: Yang kosong adalah bangku kuliah paling belakang.
Indonesia: Yang kosong adalah bangku kuliah paling depan.
4. Ketika dosen memberikan kuliah:
Jepang: Semua mahasiswa sunyi senyap mendengarkan dengan serius.
Indonesia: Tengok ke kiri, ada yg ngobrol. Tengok ke kanan, ada yg baca
komik. Tengok ke belakang, pada tidur. Cuman barisan depan aja yg anteng
dengerin, itu pun karena duduk pas di depan hidung dosen!
5. Ketika diberi tugas oleh dosen:
Jepang: Hari itu juga, siang/malemnya langsung nyerbu perpustakaan atau browsing internet buat cari data.
Indonesia: Kalau masih ada hari esok, ngapain dikerjain hari ini!
6. Ketika shalat jum'at dimesjid:
Jepang: Jamaah berebut duduk di shaf terdepan.
Indonesia: Jamaah berebut nyari tempat pw (posisi wuenak) di deket
tembok paling belakang biar bisa nyender/di bawah kipas angin biar gak
kepanasan & tidurnya nyenyak.
7. Ketika terlambat masuk kelas:
Jepang: Memohon maaf sambil membungkukkan badan 90 derajat, dan menunjukkan ekspresi malu + menyesal gak akan mengulangi lagi.
Indonesia: Slonong boy & slonong girl masuk gitu aja tanpa bilang permisi ke dosen sama sekali.
8. Ketika dijalan raya:
Jepang: Mobil sangat jarang (kecuali di kota besar). Padahal jepang kan
negara produsen mobil terbesar di dunia, mobilnya pada ke mana ya?
Indonesia: Jalanan macet, sampe2 saya susah nyebrang & sering keserempet motor yg jalannya ugal-ugalan.
9. Ketika jam kantor:
Jepang: Jalanan sepiiiii banget, kayak kota mati.
Indonesia: Ada Oknum pake seragam coklat2 pada keluyuran di mall-mall.
10. Ketika buang sampah:
Jepang: Sampah dibuang sesuai jenisnya. Sampah organik dibuang di tempat
sampah khusus organik, sampah anorganik dibuang di tempat sampah
anorganik.
Indonesia: Mau organik kek, anorganik kek, bangke binatang kek, semuanya tumplek jadi 1 dalam kantong kresek.
11. Ketika berangkat kantor:
Jepang: Berangkat naik kereta/bus kota. Mobil cuma dipake saat acara keluarga atau yg bersifat mendesak aja.
Indonesia: Gengsi dooonk... Masa' naik angkot?!
12. Ketika janjian ketemu:
Jepang: Ting...tong...semuanya datang tepat pada jam yg disepakati.
Indonesia: Salah 1 pihak pasti ada dibiarkan sampai berjamur & berkerak gara2 kelamaan nunggu!
13. Ketika berjalan dipagi hari:
Jepang: Orang2 pada jalan super cepat kayak dikejar doggy, karena khawatir telat ke kantor/sekolah.
Indonesia: Nyantai aja cing...! Si boss juga paling datengnya telat!
sumber : blomada.com
Posted in: serba serbi
Kirimkan Ini lewat Email
BlogThis!
Berbagi ke Facebook
Archives
-
▼
2011
(1342)
-
▼
22 Mei - 29 Mei
(71)
- 8 Perusahaan Pemberi Jatah Libur Terbaik
- Pernikahan Kurangi Produksi Hormon Stres
- fakta menarik tentang spongebob
- 5 Kriteria Blog yang Pasti Akan Diapprove Google A...
- 10 Cara Mempertajam Daya Ingat
- Iklan Lowongan Kerja Jaman Pemerintah Kolonial Bel...
- Balapan Paling Lambat Sedunia
- Ilmuwan Teliti Baterai Tenaga Bakteri
- Beberapa Fakta Keistimewaan Indonesia di Mata Inte...
- Sejarah Berdirinya Persatuan Sepak Bola Seluruh In...
- Seram! Kumbang Ini Memangsa Katak Hidup-Hidup
- 10 Cara Kawin Hewan Yang Aneh dan Unik
- 13 Hal Yang Membedakan Masyarakat Jepang Dan Indon...
- hal yang harus diketahui tentang kentut
- 6 Hewan Yang Memiliki Racun yang Cukup Untuk Membu...
- Ilmuwan Berhasil Ungkap Rahasia Magnet Bumi
- 6 Tempat Sampah Unik dan Canggih di Dunia
- Jamur Hantu, yang bisa Bersinar Dalam Gelap
- Hewan-hewan Unik yang Ditemukan 2010
- Di Rondonia Brazil, Waktu 'Tak Berjalan'
- Berkat Satelit 17 Piramida Baru Ditemukan
- mitos dan fakta tentang kolestrol
- 4 Warisan Dunia Yang Ada di Indonesia
- Kamera 3D Sudah Ditemukan Sejak Abad 19
- 5 hal menarik tentang keju
- ternyata pria juga suka ngidam
- Teknologi Kuno Bangsa Indonesia yang Canggih
- Bakteri, Pemicu Hujan dan Badai yang Paling Kuat
- Panca Indera Manusia Sebenarnya ada 9
- Siapa penemu Lambang Indonesia (Garuda Pancasila)?
- Pulau Suqorta, Pulau Dengan Habibat Tumbuhan Teran...
- Melihat Lebih Dekat Keluarga Singa di Alam Liar
- Axolotl, Inilah Mahluk Air Lucu Berkaki dari Mexico
- Inilah Ikan Air Tawar Paling ditakuti di sungai Am...
- Koran ini,Selesai Dibaca Bisa Langsung Dimakan
- foto-foto lucu
- Hasrat Bunuh Diri Pria IQ Rendah Lebih Tinggi
- 3 senyuman pembuat masalah
- 10 Cara Mencegah Sakit Kepala
- Teknologi Tes DNA Ini Bisa Menentukan Umur Seseora...
- Ditemukan Celengan Berusia 2 Ribu Tahun
- 5 Fakta Terbaru yang Ditemukan Ilmuwan Tentang Hitler
- 4 Kejadian Teraneh Yang Pernah Ada Di Dunia
- Hooded Pitohui : Satu-satunya Burung Beracun di Dunia
- NASA Akan Hadirkan Pom Bensin di Luar Angkasa
- motor mahal tapi murah
- si PUSSY ANTENG lagi di bersihin ...
- ngintip burung lagi makan
- Fakta Unik Tentang Rumput
- Fakta Unik Tentang Kura-Kura
- 10 Pegetahuan Gila yang mungkin belum anda ketahui
- 7 Fenomena Alam yang Masih Menjadi Misteri
- Konsep Sepeda Masa Depan yang Aneh
- 10 cara berhemat
- 9 Jenis Kejahatan Yang Dimaklumi Orang Indonesia
- 5 tanda tangan termahal di dunia
- 10 Konspirasi Dunia Paling Kontroversial Sepanjang...
- Tips Agar Pembayaran Listrik Rumah Tak Mahal
- Wow, Semut Ini Bisa "Menari" Dengan Satu Kaki
- Racun Lebah, Dapat Digunakan Sebagai Bahan Pendete...
- Inilah Fakta Menarik Tentang Hewan Laut Bernama Nu...
- Inilah Alasan Mengapa Sejumlah Planet Berputar Ter...
- Maranhenses, Padang Pasir Putih Yang Menakjubkan
- David Middleton, Bocah Alergi Sinar Matahari
- Cover CD Paling Gokil dan Kreatif
- Indahnya Efek Penerbangan Dan Pendaratan di Bandar...
- Remota, Hotel Unik yang Bisa Berkamuflase
- Tanda-Tanda Gempa Jepang Terlihat dari Perubahan A...
- 4 Cara Tepat Menggosok Gigi
- 9 Manusia yang Dibesarkan Oleh Hewan
- only in india
0 komentar:
Posting Komentar
setelah baca, jangan lupa komentar ya.....